Pembangunan jalan Tol Pejagan Brebes Timur sepanjang 20 Km sudah rampung. Rencananya awal Mei akan di uji coba dan mulai dioperasikan pada 9 Mei 2016.