Warga Palestina melakukan demostrasi di jalanan Kota Ramallah untuk memperingati Hari Tahanan Palestina. Mereka menuntut pembebasan tahanan Palestina oleh Israel.