Ratusan warga Meksiko berkumpul di alun-alun untuk berbaris membentuk sepeda. Hal tersebut dilakukan untuk menjadikan sepeda sebagai transportasi alternatif sebagai pengurangan polusi udara.