Sekolah Terendam Banjir, Siswa Belajar Tanpa Sepatu

Rudy, Jurnalis
Senin 11 April 2016 15:33 WIB

Ratusan rumah terendam banjir dengan ketinggian 30 cm hingga setengah meter di Pekalongan, Jawa Tengah. Sejumlah bangunan sekolah pun terendam dan mengakibatkan sejumlah siswa belajar tanpa sepatu.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya