KPK mencekal Direktur PT Agung Sedayu Group, Richard Halim Kusuma dan Staf Khusus Gubernur DKI Jakarta, Sunny Tanuwidjaja terkait reklamasi pantai utara Jakarta.