Banyaknya korban yang dialami para asisten rumah tangga, berbagai kalangan masyarakat meminta Pemerintah agar membuat undang-undang perlindungan bagi PRT.