Nonton Gerhana Pakai Kacamata Las

Rudy, Jurnalis
Rabu 09 Maret 2016 13:54 WIB

Demi bisa melihat keindahan gerhana matahari total, masyarakat rela melakukan berbagai cara. Seperti yang dilakukan warga Sumatera Selatan memilih menggunakan kacamata las untuk menyaksikan peristiwa tersebut.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya