Curiga karena Jalan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat kerap tergenang air saat turun hujan, petugas kebersihan menemukan sebanyak sembilan truk sampah bungkus kabel menyumbat saluran drainase.