Penggusuran Kalijodo oleh Pemprov DKI Jakarta ini dinilai Komnas HAM melanggar hak asasi manusia karena banyak warga Kalijodo yang memiliki sertifikat.