Petugas menggelar razia angkutan umum di Stasiun Senen, Jakarta Pusat. Sopir yang melanggar pun dijatuhi sanksi berupa push up.