Pascateror Jakarta, Candi Borobudur Tetap Ramai

Rudy, Jurnalis
Minggu 17 Januari 2016 17:16 WIB

Serangan teror dan ledakan yang terjadi di Jakarta tidak mempengaruhi sektor wisata. Salah satunya Candi Borobudur di Jateng, wisatawan tetap asyik menikmati suasana di sekitar candi.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya