Polda Metro Jaya memastikan Sugito adalah korban dari warga sipil dan bukan salah satu terduga teroris yang tewas di Thamrin, Jakarta Pusat.