Dela Aurelia tewas tertimpa tembok rel kereta api di Manggarai, Jakarta Selatan. Tembok tersebut ambruk akibat tidak kuat menahan tumpukan sampah.