Lonjakan penumpang memadati Bandara Soekarno-Hatta pada liburan akhir tahun. Sejumlah calon penumpang sebagian besar menuju daerah wisata seperti Yogyakarta dan Bali.