Shaloom Razade Syach, putri Wulan Guritno, diberikan kebebasan berekspresi melakukan berbagai kegiatan positif. Wulan lebih memilih menanamkan pondasi moral yang baik ketimbang memberikan nasihat ke anaknya.