Majelis hakim pengadilan tindak pidana korupsi menjatuhkan vonis 5 tahun dan 6 bulan penjara kepada terdakwa pengacara kondang OC Kaligis.