Mario Balotelli harus absen selama tiga bulan karena penyakit Hernia yang dideritanya. Hal tersebut menghambat peluang Balotelli untuk berlaga di Euro 2016 mendatang.