Kabar tentang reshuffle kabinet kembali terdengar kembali. Sejumlah nama dari Partai Amanat Nasional (PAN) telah diserahkan, namun pembahasan terkait perombakan kabinet masih belum diakui pemerintah.