Farhat Abbas membuktikan ancamannya ke Regina dengan resmi melaporkan ke Pengadilan Negeri Bogor. Farhat menggugat secara perdata untuk merebut kembali mahar pernikahan sirinya.