Andi Soraya resmi menyandang status janda untuk kedua kalinya setelah Pengadilan Agama Jakarta Selatan mengabulkan gugatan yang dilayangkannya.