Sebuah crane proyek pembangunan jalan layang non tol (JLNT) di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, roboh dan menimpa rumah.