Tak bisa masuk kantor, ratusan pekerja JICT berunjuk rasa dengan memblokade jalan di depan Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara.