Enam Jamaah Haji Indonesia Dimakamkan di Baqi

Rudy, Jurnalis
Jum'at 28 Agustus 2015 17:57 WIB

Sebanyak enam jamaah Haji Indonesia yang meninggal di Madinah akan dimakamkan di Baqi yang terletak di samping Masjid Nabawi. Pemakaman dilakukan sesuai prosedur yang telah ditetapkan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya