Ribuan warga berdesak-desakan mengantre pembagian sedekah di Klenteng Malang, Jawa Timur. Akibatnya banyak warga lansia, anak-anak dan balita terjepit dalam antrean tersebut.