Akibat rel yang retak jadwal keberangkatan kereta Commuterline tujuan Bekasi-Jakarta Kota sempat terganggu.