Pedagang daging ayam di Bandung, Jawa Barat, siang ini (20/08/2015) berencana mogok berjualan. Mereka melakukan hal tersebut karena harga daging ayam yang semakin mahal.