Luhut Pandjaitan Kaget Ditunjuk Jadi Menkopolhukam

Rudy, Jurnalis
Kamis 13 Agustus 2015 18:57 WIB

Tedjo Edhy Purdijatno menyerahkan jabatan ke Luhut Binsar Pandjaitan sebagai Menkopolhukam yang baru. Luhut tidak menyangka diberikan tugas baru karena saat ini masih menjabat Kepala Kantor Staf Kepresidenan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya