Menjamurnya Kuliner Korea di Jakarta

adi, Jurnalis
Sabtu 01 Agustus 2015 18:58 WIB

Tidak hanya K-Pop, Korea juga terkenal dengan kulinernya yang beragam. Di salah satu Mall di Kawasan Jakarta Utara, terdapat restoran Korea yang unik. Tidak hanya bisa memesan makanan, Anda juga bisa berfoto dan memesan lagu K-Pop kesukaan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya