Pemudik sepeda motor yang membawa anak dibawah umur masih saja terlihat tahun 2015 ini. Mereka beralasan untuk menghemat biaya dan lebih leluasa.