Keluarga Deudeuh Alfi Sahrin, wanita yang dibunuh di tempat kosnya, mengaku senang pembunuh Deudeuh ditangkap. Keluarga mengaku ikhlas dan menyerahkan kasus ke polisi.