Nekat menerobos jalur bus TransJakarta, sebuah mobil menabrak besi buka-tutup busway.Akibatnya pengemudi mobil mengalami luka-luka.