Pamor Fast and Furious 7 Sejajar Dengan City

Rudy, Jurnalis
Kamis 09 April 2015 21:04 WIB

Film Fast and Furious sukses mencuri perhatian publik dunia. Bahkan pamornya mampu menandingi klub sepakbola asal Inggris, Manchester City. Lalu dalam hal apa film tersebut sejajar dengan City?

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya