Penertiban bangunan di bantaran Kanal Banjir Timur sempat diwarnai protes warga.Mereka bersikeras tinggal di kawasan terlarang meski tidak mengantongi izin kepemilikan bangunan.