Banjir Karawang

taufiq_hidayat, Jurnalis
Jum'at 03 April 2015 16:18 WIB

Hujan deras tidak hanya memutus jalan penghubung antar desa di kabupaten Karawang Jawa Barat. Ratusan rumah di Teluk Jambe Barat terendam banjir setinggi lebih dari setengah meter.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya