Juara Miss Indonesia 2015 asal DI Yogyakarta ini menghibur awak redaksi Okezone.com dengan lagu "A Thousand Years" Christina Perri.