Untuk mencegah bertambahnya WNI yang bergabung dengan ISIS pemerintah mengkaji rencana pembuatan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang terkait ISIS.