Liverpool hanya mampu bermain imbang tanpa gol kala menjamu Blackburn Rovers dalam pertandingan perempatfinal Piala FA.