Dua orang pasien yang menjalani operasi di Tangerang, Banten, meninggal dunia. Diduga pasien mendapatkan obat bius yang tertukar atau terkontaminasi dengan obat pembeku darah.