Untuk mengoptimalkan potensi ekonomi Indonesia, pemerintah diharapkan memaksimalkan realisasi investasi dan mengurangi ketergantungan barang impor.