Cynthiara Alona kembali berurusan dengan pihak kepolisian. Cynthiara datang ke kantor polisi untuk melaporkan kasus penipuan yang menimpa dirinya.