MNC Media melakukan wawancara khusus dengan Presiden Joko Widodo. Dalam kesempatan itu, wawancara dilakukan Pemimpin Redaksi RCTI Arya Sinulingga dan Pemimpin Redaksi MNCTV Hendriayana Yadi.