Kebakaran melanda kios berlantai dua dini hari tadi di Cilincing, Jakarta Utara. Api diduga berasal dari lilin yang menyala dan menyambar bensin eceran yang dijual di kios tersebut.