Pengendara Motor Masih Nekat Lewat MH Thamrin

Rudy, Jurnalis
Senin 19 Januari 2015 13:22 WIB

Sebanyak 37 Pengendara motor ditilang karena melintasi Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat. Para pengendara tidak mengetahui jalur tersebut dilarang bagi kendaraan roda dua.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya