Seorang pria warga Batam ditemukan dengan kondisi terbakar dan tangan terborgol di Karimun, Kepulauan Riau. Korban sempat menyebut nama pelaku yang diduga oknum Kepolisian.