Banyak orang memanfaatkan liburan akhir tahun dengan berkumpul keluarga. Namun berbeda dengan Rossa, penyanyi asal Sumedang, Jawa Barat, memilih mengisi acara di sebuah hotel di kawasan Ancol, Jakarta Utara.