Ketiga pelaku perampokan dalam taksi telah ditangkap. Dalam melakukan aksinya, mereka menggunakan taksi yang telah dicuri pada 21 November lalu dan senjata mainan untuk menakuti korban.