Kisruh Golkar akhirnya berunjung di Kemenkumham sebagai penentu keabsahan partai politik. Partai Golkar menyerahkan susunan kepengurusan partai versi hasil Munas Bali dan Munas Ancol ke Kementerian Hukum dan Ham.