Polisi memastikan tes urin Prof Dr Musakkir SH, MH, Guru Besar Universitas Hasanudin, positif gunakan narkoba jenis sabu. Profesor tersebut tertangkap tangan saat menkonsumsi narkoba di sebuah hotel.