Warga Negara Indonesia (WNI) kembali menjadi korban pembunuhan di negeri orang. Sumartiningsih, seorang TKW asal Cilacap tewas dibunuh. Almarhumah berjanji untuk pulang kepada orangtuanya, namun ternyata pulang tinggal nama.