Ribuan warga Jakarta Bersepeda Santai dalam rangka memperingati ulang tahun TNI, kegiatan ini juga dilaksanakan di Palangkaraya, Kalimantan Tengah, yang sedang dilanda kabut asap.